Tulisan Ilmiah

TEORI PEROLEHAN BAHASA

TEORI PEROLEHAN BAHASA

Teori perolehan bahsa terdiri dari 3 pandangan, yaitu teori behavioral, teori psikolinguistik, dan teori kognitif. Di bawah ini akan diejelaskan satu per satu teori-teori tersebut. a.   Teori Behavioral Dari sudut ini perkembangan bahasa dikaji dari sudut pandang teori operant conditioning B.F. Skinner (Lerner, 1988). Pandangan ini berkeyakinan bahwa bahasa dapat dipelajari melalui imitasi dan penguatan […]

PERKEMBANGAN BAHASA PADA ANAK TUNAGRAHITA

PERKEMBANGAN BAHASA PADA ANAK TUNAGRAHITA

Kemampuan bahasa pada anak-anak diperoleh dengan sangat menakjubkan melalui beberapa cara. Pertama, anak dapat belajar bahasa apa saja yang mereka dengar sehari-hari dengan cepat. Hampir semua anak pada umumnya dapat menguasai aturan dasar bahasa kurang lebih pada usia 3 – 4 tahun (Gauri, 2007). Kedua, bahasa apapun memiliki kalimat yang tidak terbatas, dan kalimat-kalimat dari […]

BIMBINGAN DAN KONSELING BAGI UNDERACHIEVER

BIMBINGAN DAN KONSELING BAGI UNDERACHIEVER

Anak berbakat adalah asset nasional sekaligus modal dasar pembangunan bangsa. Ini hanya dapat digali dan dikembangkan secara efektif melalui strategi pendidikan dan pembelajaran yang terarah dan terpadu, yang dikelola secara serasi dan seimbang dengan memperhatikan pengembangan potensi peserta didik secara utuh dan optimal. Strategi pelayanan pendidikan yang dilaksanakan selama ini masih bersifat klasikal, yang memberikan […]

Konselor Sebagai Talent Scout: Identifikasi Keberbakatan, Masalah Perkembangan Gifted, dan Kebutuhan BK

Konselor Sebagai Talent Scout: Identifikasi Keberbakatan, Masalah Perkembangan Gifted, dan Kebutuhan BK

Sesungguhnya Indonesia memiliki banyak anak-anak yang tergolong memiliki kecerdasan dan bakat istimewa. Sebagaimana dinyatakan dalam Republika (15 Desember 2010) bahwa Indonesia memiliki sekitar 1,3 juta anak usia sekolah yang berpotensi Cerdas Istimewa dan Bakat Istimewa (CIBI) atau kerap disebut ‘gifted-talented’. Sayangnya, baru 9.500 (0,7%) anak yang sudah mendapat layanan khusus dalam bentuk program akselerasi/ percepatan. […]

KEBUTUHAN BIMBINGAN DAN KONSELING BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS

KEBUTUHAN BIMBINGAN DAN KONSELING BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS

Berdasarkan sejarah perkembangan pandangan masyarakat terhadap anak-anak berkebutuhan khusus (ABK) maka dapat dicatat bahwa kebutuhan anak-anak berkebutuhan khusus dan keluarganya masih banyak yang terabaikan selama bertahun-tahun hingga saat ini. Sejarah juga mencatat bagaimana tanggapan sebagian besar masyarakat terhadap keberadaan anak-anak tersebut dan keluarganya. Sebagian besar masyarakat masih ada yang menganggap kecacatan atau kelainan yang disandang […]

ISU-ISU KRITIS PROGRAM AKSELERASI BAGI ANAK BERBAKAT

ISU-ISU KRITIS PROGRAM AKSELERASI BAGI ANAK BERBAKAT

Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional mengamanatkan antara lain bahwa “warga negara yang memiliki potensi kecerdasan dan bakat istimewa berhak memperoleh pendidikan khusus” (Pasal 5, ayat 4). Di samping itu juga dikatakan bahwa “setiap peserta didik pada setiap satuan pendidikan berhak mendapatkan pelayanan pendidikan sesuai dengan bakat, minat dan kemampuannya” (pasal 12, ayat 1b). Hal ini pasti […]

ASESMEN AREA KEBUTUHAN MOTORIK KASAR ANAK TUNAGRAHITA RINGAN

ASESMEN AREA KEBUTUHAN MOTORIK KASAR ANAK TUNAGRAHITA RINGAN

Tulisan oleh : Iim Imandala, MPd Keberhasilan pembelajaran ditentukan oleh berbagai factor, salah satunya adalah pembelajaran itu sesuai dengan kemampuan dan kebutuhan peserta didik/siswa, tidak terkecuali terhadap anak-anak berkebutuhan khusus. Terlebih kepada anak berkebutuhan khusus yang jelas-jelas berbeda dengan anak pada umumnya maka kesesuaian materi, metode,indicator, penggunaan alat/media, system penilaian dll, sangatlah berpengaruh pada keberhasilan […]